29 Januari 2011

PRADEWASA COLEOPTERA: COCCINELLIDAE




Deskripsi Singkat:
  • Karakteristik: mandibula dengan struktur molar yang tereduksi, halus, dan biasanya condyliform; memiliki sclerome hypopharyngeal yang tidak jelas.
  • Terdapat sekitar 3.000 spesies telah teridentifikasi.
  • Baik larva maupun dewasanya memiliki kebiasaan makanan yang sama dan dapat menghasilkan sejenis cairan sebagai pelindung dari sendi kakinya.
  • Kebanyakan serangga ini adalah predator terhadap kutu daun, scale insects, tungau, dan serangga kecil lainnya. Kumbang ini telah digunakan secara efektif dalam pengendalian biologis hama tanaman.
  • Tipe larva campodeiform/oligopoda
Referensi:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar